APAKAH ANDA TAHU CARA AMPUH AGAR BISA MENAMBAH NAFSU MAKAN ? Apakah anda termasuk salahsatu orang yang memiliki tubuh kurus? Anda bermasalah dengan nafsu makan? Salah satu penyebab kurangnya berat badan atau badan yang kurus yaitu dikarenakan kurangnya nafsu makan. Kehilangan atau berkurangnya nafsu makan bisa berakibat negatif pada kondisi fisik anda seperti, lemah, lemas dan tidak bertenaga. Cara hebat untuk bisa menambah nafsu makan berikut ini bisa menjadi referensi anda untuk meningkatkan nafsu makan dan pastinya dapat lebih meningkatkan berat badan anda.
Makanan merupakan hal yang sangat penting bagi tubuh kita, karena makanan adalah sumber energi untuk tubuh kita yang berasal dari makanan yang telah kita makan. Energi yang ada di dalam tubuh kita ini timbul karena terjadinya pembakaran karbohidrat, protein serta lemak. Maka dari itu, perlu adanya pemasukan zat-zat makanan yang cukup kedalam tubuh supaya energi kita terpenuhi. Akan tetapi, ada sebagian dari kita yang tidak begitu memiliki selera atau nafsu makan yang baik.
Hilangnya nafsu makan disebabkan karena tidak adanya keinginan untuk makan meskipun sedang merasa lapar. Kondisi inilah yang dikenal dengan sebutan anoreksia nervosa. Penyakit anoreksia nervosa dilatarbelakangi oleh adanya kondisi emosional yang labil.
Gejala penyakit tersebut ditandai akan adanya penolakan terhadap berbagai jenis makanan yang disertai dengan lemah, letih, dan lesu. Terkadang si penderita mengalami gejala malnutrisi (kekurangan gizi) dan anemia (kekurangan darah) bahkan bisa kolaps. Pastinya dengan berkurangnya atau hilangnya nafsu makan bisa berakibat pada berkurangnya berat badan.
Adapun Penyebab Berkurangnya Nafsu Makan Ada Dua Faktor, yaitu:
Faktor Internal
Makanan merupakan hal yang sangat penting bagi tubuh kita, karena makanan adalah sumber energi untuk tubuh kita yang berasal dari makanan yang telah kita makan. Energi yang ada di dalam tubuh kita ini timbul karena terjadinya pembakaran karbohidrat, protein serta lemak. Maka dari itu, perlu adanya pemasukan zat-zat makanan yang cukup kedalam tubuh supaya energi kita terpenuhi. Akan tetapi, ada sebagian dari kita yang tidak begitu memiliki selera atau nafsu makan yang baik.
Hilangnya nafsu makan disebabkan karena tidak adanya keinginan untuk makan meskipun sedang merasa lapar. Kondisi inilah yang dikenal dengan sebutan anoreksia nervosa. Penyakit anoreksia nervosa dilatarbelakangi oleh adanya kondisi emosional yang labil.
Gejala penyakit tersebut ditandai akan adanya penolakan terhadap berbagai jenis makanan yang disertai dengan lemah, letih, dan lesu. Terkadang si penderita mengalami gejala malnutrisi (kekurangan gizi) dan anemia (kekurangan darah) bahkan bisa kolaps. Pastinya dengan berkurangnya atau hilangnya nafsu makan bisa berakibat pada berkurangnya berat badan.
Adapun Penyebab Berkurangnya Nafsu Makan Ada Dua Faktor, yaitu:
Faktor Internal
Faktor internal bisa menyebabkan berkurangnya nafsu makan kita yaitu ditandai dengan adanya rasa kelemahan energi limpa, sehingga lambung tidak dapat berfungsi dengan baik. Makanan tidak dapat cepat tercerna, lambung tidak terangsang untuk bisa diisi lagi. Selain itu juga, penyebab hilangnya nafsu makan dikarenakan angin dingin dan lembab yang masuk ke lambung dan mengganggu pencernaan kita.
Faktor Eksternal
Faktor eksternal bisa menyebabkan berkurangnya nafsu makan kita yaitu ditandai dengan adanya keinginan untuk mengkonsumsi makanan berlemak secara terus-menerus, terlalu banyak berfikir, sedih, stres, cemas yang dapat mengganggu energi lambung, kelelahan yang berlebihan dan berlangsung lama juga bisa menjadi penyebab akan hilangnya nafsu makan.
BAGAIMANA CARA UNTUK MENINGKATKAN NAFSU MAKAN SUPAYA BERAT BADAN KITA DAPAT MENGINGKAT ?
Untuk mengatasi kurangnya atau hilangnya nafsu makan, kita dapat menggunakan cara-cara yang alami. Cara-cara alami yang dimaksudkan yaitu dengan ramuan tradisional atau ramuan obat tradisional. Seperti :
Dengan Temulawak
Dengan Temulawak
Cara membuat ramuan Temulawak untuk menambah nafsu makan yakni parut 30 gram rimpang temulawak sampai halus, tambahkan 3 sendok makan air kemudian peras parutan rimpang temulawak tersebut. Setelah itu kita tambahkan 1 sendok teh gula aren kedalam air perasan, nah setelah itu kita bisa konsumsi air tersebut untuk menambah nafsu makan kita. Anda dapat juga menerapkan cara ini 3 kali sehari.
Dengan Daun Kenikir/nikir
Cara membuat ramuan dengan daun kenikir cukup mudah, yakni dengan menjadikan daun nikir sebagai lalapan setiap kali anda hendak makan. Namun sebelumnya kita cuci terlebih dulu daun tersebut supaya terhindar dari kuman dan diare.
Dengan Daun Pepaya
Cara membuat ramuan dengan daun pepaya yakni dengan melumatkan daun pepaya yang sudah dicuci bersih, kemudian tambahkan setengah gelas air dan garam secukupnya. Setelah itu peras lumatan daun pepaya tadi sampai keluar airnya, minumlah air perasan tersebut untuk bisa menambah nafsu makan kita. Sebaiknya kita lakukan pada pagi hari.
Selain dengan ramuan tradisional, anda juga bisa lakukan dengan beberapa cara hebat untuk menambah nafsu makan dengan berikut ini :
Berolahraga
Selain dengan ramuan tradisional, anda juga bisa lakukan dengan beberapa cara hebat untuk menambah nafsu makan dengan berikut ini :
Berolahraga
Semua jenis olahraga apapun yang bisa meningkatkan detak jantung anda tentu akan bisa membakar kalori. Ketika tubuh anda sedang mengalami pembakaran kalori, hal tersebut bisa merangsang nafsu makan kita serta meningkatkan keinginan untuk memakan sesuatu.
Hindari Minum Sebelum Kita Makan
Banyak penelitian yang membuktikan bahwa seseorang yang meminum 2 sampai 8 gelas air setiap kali sebelum mereka makan, bisa menghilangkan 5 pound tambahan jika di bandingkan dengan seseorang yang tidak meminum air sebelum setiap kali mereka makan.
Tertawa
Menurut Dokter dari Loma Linda University menyatakan bahwa tertawa dapat mempengaruhi selera atau nafsu makan seseorang. Penelitian ini yang membuka kemungkinan untuk menemukan solusi dalam mengatasi masalah nafsu makan kita, khususnya bagi mereka yang tidak bisa berolahraga secara rutin setiap hari.
Makan Dengan Menggunakan Piring Cerah
Makan dengan menggunakan piring cerah seperti merah, orange, kuning ini di yakini bisa meningkatkan keinginan seseorang supaya makan lebih banyak. Warna merah bisa meningkatkan laju pernapasan serta menaikkan tekanan darah dalam tubuh sehingga dapat meningkatkan selera atau nafsu makan seseorang. Warna orange atau kuning dapat meningkatkan konsentrasi kita serta merangsang selera atau nafsu makan.
Mengkonsumsi Buah Jeruk
Buah jeruk merupakan buah yang kaya akan vitamin C. Hal ini terbukti bisa membantu didalam meningkatkan nafsu makan serta juga bisa menjaga daya tahan tubuh seseorang. Maka dari itu, bila anda termasuk salah satu orang yang benar - benar ingin menambah nafsu makan, anda bisa mengkonsumsi buah jeruk yang segar secara teratur setiap hari.
Begadang
Ketika anda sedang meluangkan waktu untuk begadang, hal ini akan bisa membantu anda untuk meningkatkan mood atau selera makan. Akan tetapi ada yang perlu di ingat, mengkonsumsi makanan ketika anda ingin tidur tidaklah di anjurkan. Hal yang demikian dapat menambah lemak yang berlebih di dalam tubuh anda.